Awas Lovebird Kurus Atau Nyilet

Pengobatan Lovebird kurus/nyilet
Lovebird Nyilet
Lovebird kurus atau nyilet

  Lovebird kurus/nyilet memerlukan perhatian yang khusus dan serius brow, karena kalau tidak segera mendapatkan penanganan lovebird bisa mati, disini saya akan berbagi pengalaman menyeluruh tentang apa yang berkaitan dengan penyakit kurus/nyilet pada burung lovebird.

a . Indikasi Lovebird kurus/nyilet

  1. Makan rakus tubuh tetap kurus
  2. Kurang lincah sering banyak tidurnya
  3. Bulu mengembang
b . Penyebab kurus/Nyilet

  1. Kurang makanan/vitamin
  2. Makan benda yang sulit dicerna
  3. Cacingan
  4. Cuaca exstrim/pergantian cuaca
  Perlu diketahui dan mengetahui bagaimana cara penanganan dan pengobatan lovebird yang kurus/nyilet, banyak yang beranggapan bahwa lovebird kurus atau nyilet itu lebih susah penaganan atau pengobatanya dibanding dengan penanganan atau pengobatanya dengan penyakit-penyakit lainya, misalkan senot dll. Bisa kita lihat yang saya sebut diatas pada bagian b . Penyebab kurus/Nyilet nomor 1-4, berdasar dari pembuktian yang saya lakukan ternyata penanganan atau pengobatan lovebird kurus/nyilet adalah pada bagian nomor 4, alasanya apa, pada bagian penyebab kurus/nyilet nomor 1-3 itu sudah banyak sekali bisa kita dapatkan di toko obat-obatan yang untuk mengobati penyakit tersebut.

c . Apa kurus/nyilet itu tergolong penyakit menular

  Kebanyakan para peternak burung lovebird memakai sistim pengobatan "nek menowo" atau spekulasi, padahal pengobatan atau penanganan yang model kayak demikian bisa meyebabakan burung akan bertambah parah atau bahkan cepat menemui kematianya. Disini saya meyakinkan pada para semua peternak lovebird semuanya bahwa bahwa penyakit kurus/nyilet masih tergolong penyakit yang wajar tidak berbahaya dan tidak menular.

d . Obat ampuh untuk kurus/nyilet 

  Para peternak lovebird pada umumnya tidak ada yang piter atau yang sering disebut master atau suhu itu tidak ada, mereka merahasiakan burungnya yang mati karena penyakit bukan mempublikasikan seperti para pemula-pemula seperti sekarang karena mereka berfikir tidak ada untungnya bagi mereka saya yakin karena dia lebih dahulu mengalami musibah pada burung ternakanya makanya dia kelihatan pintar dan pengalaman, namun rata-rata mereka pelit artinya jarang yang mau berbagi pengetahuannya, betul tidak?
  Sebenarnya tidak ada penyakit burung lovebird yang tidak ada obatnya, semuanya ada obatnya. Banyak juga yang beranggapan bahwa tempat yang lembab bisa akibatkan burung kena senotlah kena kurus/nyiletkah, memang bisa jadi demikian, itu saja hanya sebagai langkah antisipasi tinggal tergantung kondisi perawatan kesehatan burungnya, kalau burung makanya terjamin artinya terpenuhi vitaminnya tidak ada masalah, mau ditaruh tempat yang lembab ataupun tempat yang panas tidak jadi masalah, kembali kepersolalan apa obat ampuh untuk kurus/nyilet perhatikan dengan benar dan seksama dari uraian saya tersebut diatas pada bagian b: disitu ada nomor 1 sampai nomor 3 itu obatnya ada tersedia di toko-toko jual beli pakan burung, saya hanya akan berkonsentrasi pada pokok pembahasan pengobatan pada bagian b nomor 4 saja.

e . Pengobatan kurus/nyilet akibat Cuaca exstrim/pergantian cuaca buruk

Saya yakin semua pernah atau akan mengalami masalah yang sama ketika Cuaca exstrim/pergantian cuaca buruk, obat untuk kategori ini tidak dijual belikan artinya setelah mencoba berbagai obat-obatan yang dijual ditoko-toko pakan burung dan burung yang kena penyakit kurus/nyilet masih tidak tampak ada perubahan membaik artinya burung masih kurus, bulu mengembang dan sebagainya maka segera selanjutnya adalah melakukan pengobatan yang terakhir yaitu dengan cara memberikan mandi pada burung yang terkena penyakit kurus/nyilet;

f . Cara memberikan mandi untuk pengobatan burung kurus/nyilet

  1. Pisahkan burung yang sakit pada kandang kapsul agar mudah dalam perawatan
  2. Siapkan air hangat-hangat kuku secukupnya
  3. Mandikan burung dengan semprotan sampai basah kuyup
  4. Jemur pada terik matahari
  5. Lakukan mandi sampai burung kelihatan sehat
  Semoga dengan ini semua bisa memberikan kelancaran usaha peternakan lovebird dimanapun berada, sehat peternaknya sehat ternaknya lancar rizkinya dan jangan lupa beramal bagi sesama yang membutuhkanya. sehat sejahtera selalu, amin.






  

Related Posts :

1 Response to "Awas Lovebird Kurus Atau Nyilet"

  1. Kami menawarkan berbagai permainan yang terpopuler saat ini dengan minimal deposit hanya 10rb! Nikmati 8 Permainan dalam 1 user ID Festival Poker 2019

    *ADU Q
    *BANDAR POKER
    *BANDAR Q
    *CAPSA SUSUN
    *DOMINO 99
    *POKER ONLINE
    *SAKONG
    *BANDAR 66

    Hanya ada di www(.)pokervita(.)fun situs judi capsa susun online terpercaya dengan bonus turn over setiap harinya. Masih ada bonus lainnya yang dapat anda nikmati, seperti:

    - Bonus referral 15%
    - Bonus Cashback (Harian, Bulanan)
    - Bonus Mingguan 0.5%

    WA: 0812.2222.996
    BBM : PKRVITA1 (HURUF BESAR)
    Wechat: pokervitaofficial
    Line: vitapoker

    BalasHapus